Berita Saham

Kapitalisasi Pasar BREN Melambung Dekati BBCA, Ini Penjelasan Manajemen

Jumat, 19 April 2024 | 08:21 WIB
Kapitalisasi Pasar BREN Melambung Dekati BBCA, Ini Penjelasan Manajemen

ILUSTRASI. Pembangkit listrik tenaga panas bumi (PLTP) milik Star Energy Geothermal - PT Barito Renewables Energy Tbk (BREN) di Jawa Barat.

Reporter: Muhammad Julian | Editor: Yuwono triatmojo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Lonjakan harga saham PT Barito Renewables Energy Tbk kembali memantik perhatian publik. Data RTI Rabu (17/4) menunjukkan, nilai kapitalisasi pasar emiten berkode saham BREN itu mencapai Rp 1.056,91 triliun. Nilai tersebut menempatkan BREN sebagai emiten dengan kapitalisasi pasar terbesar kedua di bawah PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) yang memimpin dengan nilai kapitalisasi pasar Rp 1.183,44 triliun.

Harga saham BREN memang fenomenal. Mencatatkan saham perdananya pada 9 Oktober di harga initial public offering (IPO) Rp 780 per saham, saham BREN melesat ke level tertingginya pada penutupan 8 Desember 2023 di posisi Rp 8.050 per saham, atau naik 932,05%. Namun, setelah itu saham BREN terjun bebas hingga ke level Rp 4.430 per saham pada 15 Januari 2024.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru