Berita Bisnis

Biaya Dana Perbank Bisa Melandai di Akhir Tahun 2020

Selasa, 20 Oktober 2020 | 11:20 WIB
Biaya Dana Perbank Bisa Melandai di Akhir Tahun 2020

ILUSTRASI. Nasabah melakukan transaksi keuangan di salah satu bank anggota Himbara di Jakarta, Jumat (16/5)./pho KONTAN/Carolus Agus Waluyo/16/10/2020.

Reporter: Laurensius Marshall Sautlan Sitanggang | Editor: Yuwono triatmojo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tren biaya dana perbankan atau cost of fund cenderung terus menyusut di tengah pandemi corona (Covid-19). Menurut Survei Perbankan yang dirilis oleh Bank Indonesia (BI) per kuartal III 2020 posisi biaya dana perbankan ada di level 5,10%.

Angka tersebut melandai dibandingkan setahun sebelumnya yang ada di level 5,97%. Level biaya dana saat ini juga terendah dalam beberapa tahun terakhir. Kondisi ini juga efek dari tren penurunan BI 7-Day Reverse Repo Rate (BI7DRR).

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru