Berita Bisnis

Krakatau Steel (KRAS) Berharap Restrukturisasi Utang Tuntas 100% Tahun Ini

Selasa, 05 November 2019 | 05:14 WIB
Krakatau Steel (KRAS) Berharap Restrukturisasi Utang Tuntas 100% Tahun Ini

ILUSTRASI. Menteri BUMN Rini Soemarno (kiri) didampingi Dirut PT Krakatau Steel Tbk Silmy Karim (kanan) meninjau unit tambahan Blast Furnace yang baru di Cilegon, Banten, Senin (14/10/2019). Pabrik baru tersebut akan memproduksi 1,2 juta ton baja per tahun hingga se

Reporter: Kenia Intan | Editor: Narita Indrastiti

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Krakatau Steel Tbk (KRAS) terus mengupayakan urusan utang perusahaan bisa segera kelar. Perusahaan menargetkan, seluruh proses restrukturisasi bisa terealisasi 100% hingga akhir tahun ini.

Silmy Karim, Direktur Utama KRAS mengatakan, pihaknya telah berhasil melakukan restrukturisasi utang sebesar 78%. "Sementara, sisanya akan diselesaikan hingga akhir tahun ini," ujarnya kepada KONTAN, (4/11).

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru