Berita Bisnis

Pebisnis Telekomunikasi Tetap Lancarkan Ekspansi Meski Terjadi Pandemi Corona

Rabu, 15 April 2020 | 10:25 WIB
Pebisnis Telekomunikasi Tetap Lancarkan Ekspansi Meski Terjadi Pandemi Corona

ILUSTRASI. Logo 3 (Tri), operator GSM dan penyedia layanan internet bergerak yang dikelola oleh PT Hutchison 3 Indonesia. KONTAN/Daniel Prabowo/03/04/2007

Reporter: Sugeng Adji Soenarso | Editor: Yuwono triatmojo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tidak semua sektor bisnis tertekan pandemi virus corona (Covid-19). Salah satunya adalah bisnis telekomunikasi. Tak heran, operator telekomunikasi masih akan melanjutkan rencana ekspansi bisnisnya di tengah kekhawatiran masyarakat terhadap pandemi corona.

PT Hutchison 3 Indonesia berkomitmen menambah 8.000 menara BTS pada tahun ini. Wakil Direktur Utama 3 Indonesia Danny Buldansyah menyebutkan sudah ada 800 BTS baru yang aktif dan tersebar di seluruh Indonesia sepanjang kuartal I 2020.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru