Berita Market

Reli Obligasi Pemerintah Disokong Investor Domestik

Selasa, 06 Oktober 2020 | 06:20 WIB
Reli Obligasi Pemerintah Disokong Investor Domestik

ILUSTRASI. Hingga akhir kuartal III-2020, investasi di obligasi pemerintah memberikan imbal hasil sebesar 7,83%. KONTAN/Cheppy A. Muchlis

Reporter: Hikma Dirgantara | Editor: A.Herry Prasetyo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Obligasi pemerintah menjadi salah satu instrumen dengan kinerja stabil sepanjang tahun ini. Merujuk pergerakan indeks INDOBeX Government Bond Total Return, hingga akhir kuartal III-2020 investasi di obligasi negara menghasilkan imbal hasil sebesar 7,83%.

Head of Fixed IncomeĀ Trimegah Sekuritas Darma Yudha menilai dalam sembilan bulan ini ada perbedaan pola penggerak harga obligasi. Reli di pasar obligasi sebelumnya dipengaruhi dana asing. "Tahun ini investor domestik membuat obligasi pemerintah reli," tutur dia, kemarin.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru