Berita Industri Digital

Setelah Dicaplok Axiata Group, Link Net (LINK) Terus Menambah Pelanggan Baru

Senin, 03 Oktober 2022 | 07:19 WIB
Setelah Dicaplok Axiata Group, Link Net (LINK) Terus Menambah Pelanggan Baru

Reporter: Vina Elvira | Editor: Sandy Baskoro

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Setelah merampungkan proyek migrasi jaringan pada Juni lalu, PT Link Net Tbk (LINK) mulai mengalihkan fokus bisnis dengan memperluas jaringan. Anak usaha Grup Axiata ini mengharapkan bisa menambah 240.000 home passed hingga pengujung tahun nanti.

"Kami berharap dapat menambah sekitar 240.000 homes passed di tahun 2022. Pada 2023, kami ingin memperluas ke tiga kota baru. Kami siap untuk pertumbuhan lebih tinggi di tahun 2023," ujar Presiden Direktur & CEO PT Link Net Tbk, Marlo Budiman, akhir pekan lalu.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru