Berita Ekonomi

Anggaran PEN Tahun 2021 Diprediksi Sisa Rp 43 Triliun

Jumat, 16 Juli 2021 | 08:30 WIB
Anggaran PEN Tahun 2021 Diprediksi Sisa Rp 43 Triliun

Reporter: Yusuf Imam Santoso | Editor: Adinda Ade Mustami

KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Pemerintah memprediksi sebanyak Rp 43,37 triliun alokasi anggaran Program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) 2021 tidak terserap. Sebab, perkiraan pemerintah, realisasi anggaran PEN tahun ini hanya akan mencapai 93,8% dari pagu Rp 699,43 triliun.

Meski terindikasi ada dana yang tidak terserap, tapi angka tersebut lebih baik dibandingkan tahun lalu. Sebab, pada pelaksanaan program PEN 2020, realisasinya mencapai Rp 579,8 triliun, atau hanya 83,4% dari total anggaran sebesar Rp 695,2 triliun. Dus, sisa anggaran lebih PEN tahun lalu mencapai Rp 115,4 triliun.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru