Berita Market

Pipeline Emisi Penerbitan Efek di BEI Masih Tersisa Rp 34,4 Triliun

Kamis, 05 Agustus 2021 | 07:25 WIB
Pipeline Emisi Penerbitan Efek di BEI Masih Tersisa Rp 34,4 Triliun

Reporter: Nur Qolbi | Editor: Harris Hadinata

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bursa Efek Indonesia (BEI) melihat potensi penggalangan dana di pasar modal pada semester II-2021 masih menjanjikan. Per 30 Juli, pipeline penggalangan dana melalui penerbitan saham, obligasi dan sukuk mencapai Rp 34,4 triliun.

Di pipeline initial public offering (IPO), ada 25 perusahaan yang berencana mencatatkan sahamnya di BEI, dengan perkiraan emisi sebesar Rp 5,5 triliun. Sementara di pipeline obligasi dan sukuk, ada 23 perusahaan yang berencana menerbitkan surat utang, dengan perkiraan dana yang akan dihimpun mencapai Rp 28,9 triliun.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru
IHSG
7.087,32
1.11%
-79,50
LQ45
920,31
1.62%
-15,20
USD/IDR
16.177
-0,39
EMAS
1.347.000
0,15%
Terpopuler