Berita Ekonomi

Regulasi untuk Memperbaiki Kemudahan Berusaha Akan Kembali Terbit Akhir Januari

Rabu, 15 Januari 2020 | 07:59 WIB
Regulasi untuk Memperbaiki Kemudahan Berusaha Akan Kembali Terbit Akhir Januari

ILUSTRASI. Kantor Badan Koordinasi Penanaman Modal Indonesia (BKPM). Pho. KONTAN/Achmad Fauzie/29/01/2015

Reporter: Yusuf Imam Santoso | Editor: Thomas Hadiwinata

KONTAN.CO.ID -  JAKARTA. Sebanyak 12 paket kebijakan dari berbagai sektor akan terbit akhir bulan ini. Paket regulasi yang diterbitkan oleh sejumlah kementerian dan lembaga (K/L) itu, termasuk upaya pemerintah dalam memperbaiki kemudahan berusaha di dalam negeri.

Seperti diketahui, dalam laporan Bank Dunia (World Bank) bertajuk Ease of Doing Business (EoDB) 2020, Indonesia menempati peringkat ke-73 dunia dalam kemudahan berusaha. Posisi ini tetap dibanding laporan sebelumnya. Namun turun dari laporan 2018 yang berada di posisi 72.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru