Berita Ekonomi

Vaksinasi dan Stimulus Bikin Laba Bank Besar AS Membaik

Jumat, 16 Juli 2021 | 09:30 WIB
Vaksinasi dan Stimulus Bikin Laba Bank Besar AS Membaik

Reporter: Maizal Walfajri | Editor: Lamgiat Siringoringo

KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Bisnis bank besar di Amerika Serikat (AS) mencatatkan perbaikan kinerja pada kuartal kedua 2021. Seiring stimulus pemerintah serta restrukturisasi kredit yang sesuai harapan serta ditopang vaksinasi nasional memungkinkan masyarakat untuk kembali bekerja dan berbelanja.

Ada empat bank konsumer di AS membukukan kinerja melewati ekspektasi para analis. Wells Fargo & Co, Bank of America Corp, Citigroup Inc dan JPMorgan Chase & Co  membukukan laba gabungan  sebesar US$33 miliar, mengutip Reuters pada Kamis (15/7).

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru