CDC Dukung Penggunaan Vaksin Bivalen sebagai Suntikan Penguat

KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit milik Pemerintah Amerika Serikat (CDC) pada Kamis merekomendasikan penggunaan vaksin Covid-19 yang sudah didesain ulang untuk orang berusia 12 tahun ke atas sebagai suntikan penguat alias booster. Vaksin itu menargetkan virus corona subvarian Omikron BA.4 dan BA.5.
Lampu hijau penggunaan vaksin booster Omicron Covid yang sudah didesain ulang akan memungkinkan peluncuran jutaan dosis vaksin yang telah dipersenjatai ulang pada akhir akhir pekan. Peluncuran itu merupakan bagian dari kampanye vaksinasi ulang nasional.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan