Bekasi Fajar Industrial Estate (BEST) Siapkan Klaster Khusus Data Center
BEST mengklaim industri data center menjadi salah satu penopang utama penjualan hingga kuartal III-2024.
Indika Energy (INDY) Pacu Lini Bisnis Non-Batubara
INDY menargetkan porsi pendapatan non batubara bisa seimbang atau 50% dari total pendapatan perusahaan.
Agung Podomoro (APLN) Kembali Jual Aset Demi Pangkas Beban Utang
PT Agung Podomoro Land Tbk (APLN) melepas Hotel Pullman Ciawi Vimala Hills Resort Spa & Convention Ciawi kepada PT Bangun Loka Indah (BLI).
Elnusa (ELSA) Hadirkan Teknologi Eksplorasi Geothermal
Inovasi teknologi ini merupakan bagian dari kontribusi perusahaan dalam mendukung ketahanan energi nasional.
Autopedia Sukses Lestari (ASLC) Genjot Ekspansi Showroom Mobil Bekas
ASLC terus memperluas jaringan showroom Caroline.id di wilayah-wilayah strategis, seperti Jakarta Selatan, Tangerang, dan Bandung.
Autopedia Sukses Lestari (ASLC) Genjot Ekspansi Showroom Mobil Bekas
ASLC terus memperluas jaringan showroom Caroline.id di wilayah-wilayah strategis, seperti Jakarta Selatan, Tangerang, dan Bandung.
Multistrada Arah Sarana (MASA) Mengejar Pemulihan Kinerja
MASA atau Michelin Indonesia akan memperkuat inovasi produk demi memacu penjualan ban ditengah kondisi bisnis yang dinamis.
TPIA Memperkuat Bisnis Logistik
Ke depan, Chandra Daya tidak hanya fokus pada pengangkutan, tetapi juga menangkap peluang pasar dengan melayani pihak ketiga.
Pacu Kinerja, WEHA Perkuat Armada
WEHA optimistis kinerja di semester I-2025 masih apik mengingat semua armada dan rute yang telah ditambah di 2024 sudah beroperasi maksimal.
Produksi TBS dan CPO Austindo Nusantara Jaya (ANJT) Menurun
Hingga akhir September 2024 lalu, ANJT telah menghasilkan 577.567 ton TBS, angka produksi ini turun 11,8% jika dibandingkan tahun lalu.
Jelang Nataru, Panorama Sentrawisata (PANR) Siapkan Paket Wisata
Langkah ini dilakukan untuk menggapai para travelers atau pelanggan yang ingin mencoba destinasi baru di periode musim dingin.
Mitra Pinasthika Mustika (MPMX) Kebut Penjualan Mobil Bekas
Pertumbuhan penjualan mobil bekas MPMX sebesar 6% yoy dengan capaian 2.700 unit, terutama dari mobil komersial
Jelang Liburan, WEHA Banjir Pesanan
Pemesanan sewa bus WEHA untuk periode November hingga Desember mendatang sudah penuh, baik bus kapasitas 47-59 maupun 31-35 seat.
Intiland Development (DILD) Mengejar Target Marketing Sales
Tahun ini DILD menargetkan marketing sales atau prapenjualan sebesar Rp 2,2 triliun dan perusahaan optimis bisa meraihnya.
Bakrie & Brothers (BNBR) Bakal Mengerek Kinerja Bisnis EBT
BNBR menandatangani nota kesepahaman dengan Envision Energy International Ltd terkait kerjasama PLTS Terapung.
Merdeka Battery Materials (MBMA) Siap Tuntaskan Proyek HPAL
MDKA melalui anak usahnya MBMA menargetkan dua proyek smelter HPAL dapat segera beroperasi pada tahun 2025
Golden Flower (POLU) Ekspansi ke Bisnis Kecantikan dan Kesehatan
POLU menggandeng Oracle Dermatology dari Korea Selatan.dan berupaya menghadirkan layanan dermatologi internasional di Indonesia.
Chandra Asri (TPIA) Akuisisi Empat Kapal Migas
Pengoperasian armada kapal ini menunjukkan komitmen TPIA dalam mendukung kebutuhan industri, serta mendorong pertumbuhan
Gihon Telekomunikasi (GHON) Siap Ekspansi ke Kawasan Baru
Hingga saat ini ekspansi GHON masih terfokus di kawasan Tangerang dengan 1.300 jaringan homepass atau setara 10 km jaringan fiber optik.
Teladan Prima Agro (TLDN) Membidik Pertumbuhan Kinerja 10%
Adapun, TDLN mencatatkan pertumbuhan laba bersih sebesar 68,2% year on year di kuartal III-2024 menjadi Rp 393,9 miliar.
Perbaiki Margin Laba, ANTM Lakukan Sejumlah Ekspansi
PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) berharap berbagai agenda ekspansinya di tahun ini berdampak ke perbaikan bottom line.
Emiten Baru Adiwarna Anugerah (NAIK) Mengincar Pendapatan Rp 190 Miliar
Emiten penyedia sistem proteksi kebakaran ini optimistis bisa mencetak pertumbuhan pendapatan dan laba bersih hingga dua digit sepanjang 2024.
TBS Energi Utama (TOBA) Perkuat Bisnis di Singapura dan Indonesia
Melalui Sembcorp, TOBA bakal menjalankan bisnis pengelolaan limbah yang meliputi limbah medis, industri, dan domestik.
Sumber Alfaria Trijaya (AMRT) Bakal Perluas Gerai di Luar Negeri
AMRT membidik negara kedua selain Filipina untuk ekspnasi geraii baru ke depan, negara yang dibidik adalah negara berkembang.
Japfa Comfeed Indonesia (JPFA) Garap Program Makan Bergizi Gratis
JPFA berencana membangun central kitchen atau dapur terpadu untuk program Makan Bergizi Gratis yang digagas pemerintah.