Berita Saham

Gerak IHSG di Akhir Pekan Ini Akan Disokong Keputusan Bunga BI

Jumat, 24 November 2023 | 07:13 WIB
Gerak IHSG di Akhir Pekan Ini Akan Disokong Keputusan Bunga BI

ILUSTRASI. Layar perdagangan saham di?Bursa Efek Indonesia.? KONTAN/Carolus Agus Waluyo/30/10/2023.

Reporter: Aulia Ivanka Rahmana | Editor: Narita Indrastiti

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berhasil berbalik arah dan melesat 97,39 poin atau 1,41% ke level 7.004,34 di perdagangan Kamis (23/11). Penguatan IHSG ini juga didukung aksi beli asing dengan nilai pembelian bersih Rp 940,74 miliar.

Pelaku pasar merespons positif hasil keputusan Bank Indonesia (BI) yang menahan suku bunga acuan bulan ini. Analis MNC Sekuritas, Herditya Wicaksana mengatakan, stabilnya BI 7-day reverse repo rateĀ dan nilai tukar rupiah, masih menyokong pergerakan IHSG Jumat (24/11).

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru
IHSG
7.088,80
0.49%
-34,82
LQ45
893,43
0.51%
-4,59
USD/IDR
16.054
0,18
EMAS
1.333.000
0,00%
Terpopuler