Berita Makro

Hilirisasi Belum Sokong Penerimaan

Senin, 04 September 2023 | 08:26 WIB
Hilirisasi Belum Sokong Penerimaan

ILUSTRASI. Foto udara kawasan industri hilirisasi nikel Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP) di Morowali Sulawesi Tengah (22/7/2022). KONTAN/Cheppy A. Muchlis

Reporter: Dendi Siswanto | Editor: Adinda Ade Mustami

KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Hilirisasi mineral tambang yang tengah pemerintah gadang-gadang, belum berdampak signifikan terhadap penerimaan negara. Ketidakpastian yang masih meliputi kondisi perekonomian global, justru menekan penerimaan dari sisi ekspor.

Dampak kebijakan hilirisasi terhadap penerimaan, pertama, tercermin dari bea keluar. Kementerian Keuangan (Kemkeu) mencatat, penerimaan bea keluar mencapai Rp 39,8 triliun, masih tumbuh 15,2% year on year (yoy).

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru