Indosat (ISAT) Mempercepat Integrasi agar Pangsa Pasar Makin Seksi

KONTAN.CO.ID -JAKARTA. PT Indosat Ooredoo Hutchison (IOH) atau Indosat Tbk (ISAT) terus mempercepat proses integrasi jaringan Ooredoo dan Hutchison 3 Indonesia (Tri). Hingga kini, IOH telah mengintegrasikan lebih dari 12.000 site atau titik pemancar kedua jaringan.
Muhammad Buldansyah, Director and Chief Regulatory Officer ISAT menyebut, integrasi jaringan 43.000 site ditargetkan selesai akhir tahun ini, atau paling lambat kuartal I-2023.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan