KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kuncuran kredit perbankan mengalir semakin kencang sejalan dengan meningkatnya permintaan dan didukung dengan kondisi likuditas yang masih terjaga aman. Bank Indonesia (BI) mencatat pertumbuhan kredit per April sudah mencapai 13,02% secara tahunan. Lajunya semakin meningkat dibanding bulan-bulan sebelumnya.
Gubernur BI Perry Warjiyo mengungkapkan, pertumbuhan tersebut didorong peningkatan permintaan dari banyak sektor, seperti sektor industri, jasa dunia usaha, dan perdagangan. Naiknya permintaan sejalan dengan meningkatnya pertumbuhan ekonomi. “Dari sisi permintaan, pertumbuhan kredit didukung oleh kinerja korporasi dan rumah tangga yang tetap terjaga baik,” kata Perry, belum lama ini.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.