Jepang Akui Volatilitas Yen Berlebihan dan Siap Ambil Tindakan, Pasar Tak Teryakinkan

KONTAN.CO.ID - TOKYO. Jepang siap untuk mengambil tindakan di pasar mata uang dan tidak akan mengesampingkan opsi apa pun untuk mengatasi 'volatilitas yang jelas berlebihan' dalam pergerakan yen baru-baru ini. Seorang diplomat utama mata uang Jepang menyampaikan peringatan terkuatnya sejauh ini, terkait dengan kejatuhan yen ke posisi terendah 24 tahun. Namun pernyataan itu tak cukup meyakinkan pasar.
Wakil Menteri Keuangan untuk Urusan Internasional Jepang Masato Kanda mengatakan volatilitas baru-baru ini meningkat di pasar mata uang. Terutama dalam beberapa hari terakhir, terlihat penurunan yen yang cepat dan sepihak didorong oleh pergerakan spekulatif. Situasi itu jelas merupakan langkah yang dapat digambarkan sebagai volatilitas berlebih.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan