Keluar dari Papan Pemantauan Khusus, Harga Saham CGAS Langsung Rebound hingga ARA
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Salah satu emiten pendatang baru, yakni PT Citra Nusantara Gemilang Tbk (CGAS) berhasil keluar dari jeratan Papan Pemantauan Khusus. Mulai Kamis, 4 April 2024, CGAS sudah dapat diperdagangkan secara normal sehingga harga minimumnya kembali menjadi Rp 50 per saham.
Asal tahu saja, CGAS tercatat di Bursa Efek Indonesia pada 8 Januari 2024. Sekitar dua bulan kemudian, tepatnya pada 4 Maret 2024, CGAS masuk Papan Pemantauan Khusus karena terkena penghentian sementara perdagangan efek selama lebih dari 1 hari bursa yang disebabkan oleh aktivitas perdagangan.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.