Konsolidasi CINT, Upaya Keluarga Suherlan Menggemukkan TRIS Via Rights Issue
KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Wajah bisnis PT Trisula International Tbk (TRIS) bakal lebih semarak seiring ekspansi anorganik emiten di industri tekstil dan garmen tersebut.
Ini seiring langkah Keluarga Suherlan mengkonsolidasikan emiten produsen furnitur; PT Chitose Internasional Tbk (CINT) di bawah TRIS lewat rights issue.
