Korea Selatan Tambah Investasi Rp 30 Triliun

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Prabowo Subianto menerima kunjungan kehormatan Chairman Lotte Group Shin Dong-bin bersama delegasi Federation of Korean Industries (FKI) di Istana Merdeka, Jakarta. Pertemuan tersebut membuahkan hasil dengan komitmen investasi tambahan dari beberapa perusahaan Korea Selatan (Korsel) di berbagai sektor strategis Indonesia.
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menjelaskan, dalam pertemuan tersebut hadir 19 grup perusahaan Korsel. Dari jumlah itu, sebanyak 18 di antaranya telah memiliki investasi aktif di Indonesia. Total investasi yang telah direalisasikan 19 grup perusahaan tersebut mencapai hampir US$ 15,4 miliar, dengan rencana tambahan investasi sebesar US$ 1,7 miliar.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan