Berita Agribisnis

Menakar Perbedaan Arah Suku Bunga Acuan

Oleh Rizky Rizaldi Ronaldo - Research Associate, Indonesia Financial Group Progress (IFG Progress)
Jumat, 10 Februari 2023 | 07:30 WIB
Menakar Perbedaan Arah Suku Bunga Acuan

Sumber: Harian KONTAN | Editor: Markus Sumartomjon

OPINI - JAKARTA.  Pada rapat FOMC (Federal Open Market Committee) The Fed (Bank Sentral Amerika Serikat) di 1 Februari 2023 lalu, The Fed kembali meningkatkan suku bunga kebijakannya sebesar 25 basis poin (bps) ke level 4,75%.

Beberapa hari setelahnya, di 2 Februari 2023, ECB (Bank Sentral Uni Eropa) serta BOE (Bank Sentral Inggris) juga mengikuti langkah ini dengan peningkatan sebesar 50 bps, masing-masing ke level 2,5% dan 4%.

Terbaru