Berita Refleksi

Outlook Kebijakan Suku Bunga Global

Oleh Ryan Kiryanto - Ekonom Senior & Associate Faculty Lembaga Pengembangan Perbankan Indonesia
Kamis, 04 April 2024 | 05:00 WIB
Outlook Kebijakan Suku Bunga Global

ILUSTRASI. stvgott

Reporter: Harian Kontan | Editor: Lamgiat Siringoringo

KONTAN.CO.ID - Terdapat relasi kuat dan erat antara pertumbuhan ekonomi suatu kawasan atau negara dengan kebijakan moneter oleh bank sentralnya mengacu pada arah gerak inflasi tahunannya. Kondisi terkini, laju inflasi di negara maju masih relatif tinggi, yang memaksa bank-bank sentral menerapkan kebijakan moneter ketat (hawkish policy) sehingga menahan pertumbuhan ekonomi.

Di kelompok negara maju, prioritas kebijakan bertumpu pada pengendalian inflasi terlihat menjadi prioritas ketimbang kebijakan bertumpu pada pertumbuhan ekonomi. Faktanya, pelandaian inflasi di negara maju bergerak lamban yang mendorong kebijakan suku bunga acuan tinggi pun bertahan cukup lama. Inilah yang dikenal dengan istilah high for longer.
Sementara di negara berkembang Asia, termasuk Indonesia, pertumbuhan ekonomi cenderung lebih kuat lantaran inflasinya bisa dikendalikan sehingga stance kebijakan moneter bank sentralnya relatif longgar (dovish policy).

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru