Berita Nasional

Pemerintah Fasilitasi 12 Usaha Rintisan Unjuk Gigi

Senin, 08 Agustus 2022 | 06:30 WIB
Pemerintah Fasilitasi 12 Usaha Rintisan Unjuk Gigi

Reporter: Lailatul Anisah | Editor: Fahriyadi .

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Koperasi dan UKM (Kemkop UKM) memfasilitasi 12 usaha rintisan (startup) unggulan yang telah dikurasi untuk mengikuti Startup Showcase dalam ajang Side Event Business 20 (B20) yang diselenggarakan Senin (8 /8) di Bali.

"Ini merupakan peran aktif kami memfasilitasi para startup agar dapat tumbuh, berkembang dan go global," kata Deputi Bidang Kewirausahaan Kementerian Koperasi Usaha Kecil Mikro  Siti Azizah, Jumat (5/8).

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Bayar per artikel

Hanya Rp 5.000 untuk membaca artikel ini

Rp 5.000

Berlangganan dengan Google

Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran karena Google akan mengingat metode yang sudah pernah digunakan.

Terbaru