Pemerintah Ingin Cetak Satu Juta Hektare Sawah
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menargetkan bisa mencetak sawah seluas 1 juta hektare (ha) di tahun pertamanya yang kembali menjabat sebagai Menteri Pertanian di Kabinet Merah Putih.
Amran mengatakan program ini untuk mendukung target swasembada pangan Prabowo selama masa kepemimpinanya.
