Rekomendasi Saham Hari ini di Pekan Pendek Jelang Libur Idul Adha

Senin, 26 Juni 2023 | 08:04 WIB
Rekomendasi Saham Hari ini di Pekan Pendek Jelang Libur Idul Adha
[ILUSTRASI. IHSG pada pekan ini akan bergerak konsolidasi dengan kecenderungan melemah. Rentang pergerakan IHSG berada di 6.620-6.660. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/foc.]
Reporter: Nur Qolbi, Pulina Nityakanti, Ridwan Nanda Mulyana | Editor: Dikky Setiawan

KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diprediksi akan bergerak melemah pada perdagangan Senin (26/6). Mengingatkan saja, akhir pekan lalu (23/6), IHSG turun 0,19% ke posisi 6.639,73.

Pada pekan ini, perdagangan yang lebih singkat juga masih akan mempengaruhi sikap hati-hati pelaku pasar. Ada tiga hari libur di pekan ini dalam rangka Hari Raya Idul Adha.
 
Hari perdagangan yang lebih pendek membuat kegiatan transaksi relatif tidak terlalu meriah dibandingkan transaksi pada pekan dengan hari bursa yang normal. Sentimen eksternal juga akan mempengaruhi gerak IHSG.
Pekan ini, Amerika Serikat (AS) akan merilis data CB Consumer Confidence bulan Juni 2023, serta data pertumbuhan produk domestik bruto Kuartal I-2023. Sementara itu, China akan merilis NBS Manufacturing PMI bulan Juni 2023 yang sebelumnya berada di level 48,8 pada bulan Mei 2023. 
 
Dengan sejumlah faktor tersebut, analis memperkirakan IHSG pada pekan ini akan bergerak konsolidasi dengan kecenderungan melemah. Rentang pergerakan IHSG berada di 6.620-6.660. 
 
Namun, analis melihat, di pekan pendek ini para pelaku pasar masih bisa mencermati beberapa saham emiten yang menarik dilirik. Berikut beberapa diantaranya.
 
Telkom Indonesia (TLKM)
Harga:Rp 3.950
 
Rekomendasi: Buy
Target harga: Rp 5.000
Analis: Etta Rusdiana, Maybank Sekuritas

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Berlangganan

Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan

-
Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000
Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Bagikan

Berita Terbaru

Pandu Sjahrir Bakal Dekap 10,67% Saham NETV Usai Private Placement
| Minggu, 06 Oktober 2024 | 17:16 WIB

Pandu Sjahrir Bakal Dekap 10,67% Saham NETV Usai Private Placement

Saham PT Net Visi Media Tbk (NETV) terbang di tengah persiapan menyelenggarakan private placement.

Kuartal Akhir, Bermunculan Gosip Aksi Divestasi Saham
| Minggu, 06 Oktober 2024 | 14:34 WIB

Kuartal Akhir, Bermunculan Gosip Aksi Divestasi Saham

Keluarga Gunawan dan Group ANZ hilding, telah menggandeng grup untuk menjual kepemilikan saham Bank Panin. 

Cuil Kue di Luar China, Trimegah Bangun Persada (NCKL) Kejar Kenaikan Produksi
| Minggu, 06 Oktober 2024 | 13:56 WIB

Cuil Kue di Luar China, Trimegah Bangun Persada (NCKL) Kejar Kenaikan Produksi

Diversifikasi pasar, PT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) bidik pasar nikel di luar China.

Komunitas Lari Dulu, Sehat Kemudian
| Minggu, 06 Oktober 2024 | 08:28 WIB

Komunitas Lari Dulu, Sehat Kemudian

Olahraga berlari ternyata butuh pelatihan dan pendidikan, terutama jika ingin berlari jarak jauh.

Aksi Kerberlanjutan di Desa Nol Sampah di Negeri Siam
| Minggu, 06 Oktober 2024 | 08:26 WIB

Aksi Kerberlanjutan di Desa Nol Sampah di Negeri Siam

Desa Ban Nong Mai Fao di Rantchaburi (Thailand) keluar dari masalah sampah. Bagaimana caranya?

Jamu Kuat Ekonomi dari Bisnis Pertunjukan Musik
| Minggu, 06 Oktober 2024 | 08:25 WIB

Jamu Kuat Ekonomi dari Bisnis Pertunjukan Musik

Konser musik berpeluang menjadi jamu kuat bagi pertumbuhan ekonomi. Tapi tentu ada syaratnya. Apa saja?

Pedagang Kripto Ilegal
| Minggu, 06 Oktober 2024 | 08:24 WIB

Pedagang Kripto Ilegal

Fenomena lonjakan pertumbuhan investor aset kripto di Tanah Air, sangat mengesankan. 

Menyoroti Dampak Penurunan Suku Bunga ke Investasi Reksadana
| Sabtu, 05 Oktober 2024 | 10:32 WIB

Menyoroti Dampak Penurunan Suku Bunga ke Investasi Reksadana

RDPT berbasis SBN sangat diuntungkan. 

Sepekan Terakhir, IHSG Tertekan Sentimen Negatif
| Sabtu, 05 Oktober 2024 | 09:41 WIB

Sepekan Terakhir, IHSG Tertekan Sentimen Negatif

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) kembali ke bawah level 7.500. 

Ancara Logistics (ALII) Incar Laba Bersih Naik Dua Kali Lipat
| Sabtu, 05 Oktober 2024 | 09:38 WIB

Ancara Logistics (ALII) Incar Laba Bersih Naik Dua Kali Lipat

Mencermati rencana bisnis dan target kinerja PT Ancara Logistics Indonesia Tbk (ALII) pada tahun ini dan tahun depan

INDEKS BERITA

Terpopuler