Saham Mitsubishi Cetak Rekor Sepanjang Masa

KONTAN.CO.ID -TOKYO. Saham Mitsubishi Corp mencapai level tertinggi sepanjang masa alias all time high (ATH) pada penutupan bursa saham Tokyo, Jepang, Rabu (7/2). Saham Mitsubishi tutup di level ¥ 2.812,5 per saham, naik 11% dari hari sebelumnya.
Lonjakan saham Mitsubishi terjadi setelah produsen otomotif Jepang ini mengumumkan rencananya melakukan aksi buyback saham dengan dana US$ 3,4 miliar, atau setara Rp 53,46 triliun.
Baca Juga: Pacu Penjualan Mobil Awal Tahun via Pameran
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan