KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Target Presiden Joko Widodo untuk menuntaskan semua Proyek Strategis Nasional (PSN) sebelum mengakhiri masa jabatannya agaknya sulit tercapai. Pemerintah memberikan sinyal tidak bisa menuntaskan seluruh PSN pada semester I-2024.
Menteri Pekerjaan Umum Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono sudah meminta dispensasi penyelesaian Proyek Strategis Nasional mundur hingga akhir tahun 2024. Basuki mengatakan pihaknya telah berkirim surat kepada Menteri Koordinator Bidang Perokonomian Airlangga Hartarto terkait mundurnya proyek tersebut.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.