Berita Barang Konsumen

Siap-Siap Harga BBM Non Subsidi Bakal Naik

Rabu, 21 Februari 2024 | 05:00 WIB
Siap-Siap Harga BBM Non Subsidi Bakal Naik

ILUSTRASI. Pengisian stok bahan bakar minyak (BBM) di SPBU Pertamina Kebun Jeruk, Jakarta, Minggu (11/2)./pho KONTAN/Carolus Agus Waluyo/11/02/2024.

Reporter: Filemon Agung | Editor: Havid Vebri

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) buka suara soal potensi penyesuaian atau kenaikan harga jual Bahan Bakar Minyak (BBM) non-subsidi paska Pemilu 2024.

Direktur Jenderal Minyak dan Gas Bumi Kementerian ESDM, Tutuka Ariadji bilang, konflik yang terjadi di Timur Tengah berpotensi memberi pengaruh pada pergerakan harga jual BBM non-subsidi di Tanah Air.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru