Reporter: Harian Kontan | Editor: Fahriyadi .
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Beberapa hari ini terakhir ini beberapa daerah di Indonesia kembali dilanda banjir. Selain curah hujan hujan yang meningkat, banjir yang terjadi di banyak daerah disebabkan oleh masalah pengelolaan sampah yang tidak dijalankan secara baik. Misalnya banjir yang terjadi di Sukaraja, Kabupaten Bogor tahun lalu disebabkan sampah yang menumpuk, sehingga menutupi aliran Sungai Kalibaru.
Selain menyebabkan banjir, permasalahan tata kelola sampah juga menjadi alasan beberapa peristiwa bencana. Sebut saja peristiwa bencana longsoran sampah pada 21 Februari 2005 yang terjadi di TPA (Tempat Pembuangan Akhir) Leuwigajah, Cimahi, Jawa Barat. Akibat bencana ini, dua desa tertimbun dan memakan korban jiwa sebanyak 157 orang.
Hanya Rp 5.000 untuk membaca artikel ini.
BELI SEKARANG