Prajogo Pangestu Kembali Borong Saham BREN, BRPT, dan CUAN
Taipan Prajogo Pangestu perkuat posisi di BREN, BRPT, CUAN melalui serangkaian transaksi strategis.
Kemenperin Ungkap Investasi Ultrajaya (ULTJ) Rp 1,14 Triliun untuk Pasok Susu MBG
Kemenperin pastikan industri susu nasional siap dukung program Makan Bergizi Gratis. Ultrajaya investasi triliunan, cek detailnya!
Bank Wall Street Atur Strategi Hadapi Donald Trump Usai Berbagai Serangan Trump
Trump menuduh bank-bank di AS persulit akses perbankan bagi dirinya karena alasan politik. Bank pun tingkatkan lobi
PalmCo Perkuat Modernisasi dan Digitalisasi Perkebunan
PalmCo tancap gas transformasi sawit, yakni mendorong produktivitas, biaya efisien, dan menjaga keberlanjutan
Danamon Catat Pergeseran Dana Nasabah Menengah ke Instrumen yang Lebih Likuid
Nasabah mulai tinggalkan deposito. Danamon mencatat penurunan 5% pada deposito segmen optimal. Cek kemana dana mereka berpindah.
Upaya AdaKami Perkuat Bisnis UMKM Inklusif dan Berbasis Komunitas
Fintech AdaKami tak hanya fokus pinjaman. Program #UsahaBarengAdaKami buktikan komitmen pada UMKM inklusif, sosial, dan lingkungan.
India Akan Memangkas Tarif Mobil Jadi 40% dalam Kesepakatan Dagang Dengan Uni Eropa
Tarif impor mobil Eropa di India dipangkas drastis, dari 110% menjadi 40%. Ini dia keuntungan yang bisa dinikmati konsumen India.
India Siap Turunkan Tarif Impor Mobil Eropa dari 110% Jadi Sebesar 40%
Penurunan ini merupakan bagian dari kesepakatan perdagangan bebas India-EU yang akan segera diumumkan
IKPI Dorong Transformasi Organisasi, Gandeng Pemerintah dan Pelaku Usaha
IKPI percepat transformasi organisasi, kolaborasi strategis dengan pemerintah dan pelaku usaha tingkatkan literasi pajak.
Bayer Dorong Produktivitas Jagung di Jawa Tengah
Bayer bantu petani Jawa Tengah panen jagung lebih banyak dan stabil dengan benih hibrida unggul dan pendampingan teknis.
Akulaku Finance Menilai POJK 32/2025 Akan Berdampak Positif bagi Bisnis Paylater
POJK 32/2025 mulai berlaku 15 Desember 2025. Akulaku prediksi margin paylater tetap atraktif, namun persaingan ketat.
Ini Program REI Mengantisipasi Bencana Banjir
REI tangani banjir perkotaan lewat Program Sejuta Pohon, yakni menanam pohon untuk resapan air dan udara bersih di perumahan modern Karawang.
Pertamina International Shipping (PIS) Angkut 170 Miliar Liter Energi Sepanjang 2025
Pertamina International Shipping (PIS) mencatat pengangkutan 170 miliar liter energi di 2025. Ini rincian volume dan dampaknya.
10 BPD Bergabung! OJK Setujui 4 Grup KUB, Ini Daftarnya
OJK resmi menyetujui 4 Kelompok Usaha Bank (KUB) yang melibatkan 10 BPD. Penguatan permodalan jadi tujuan utama.
Panas Bumi Dilirik Asing, Kepemimpinan Baru PGEO Diharap Percepat Pengembangan
Indonesia punya potensi panas bumi terbesar kedua dunia, janji cuan besar! Ahli UI ungkap kunci agar investasi EBT tidak sia-sia.
Fintech Amartha Angkat Bicara Soal Potensi Melakukan IPO
Amartha, fintech P2P lending mengkaji wacana IPO. Dengan fundamental kuat dan profit konsisten.
Pelayaran Nasional (ELPI) Siapkan Capex Rp 758 Miliar di 2026, Perkuat Bisnis Global
ELPI menyiapkan Rp 758 miliar belanja modal 2026 untuk kapasitas operasional dan pengembangan bisnis. Simak strategi penguatan OSV dan Drybulk.
Didukung PPN DTP 100%, MTLA Optimistis Pasar Properti 2026 Tetap Positif
Kebijakan PPN DTP 100% diprediksi untungkan pembeli rumah. MTLA optimistis penjualan melonjak, target marketing sales 2026 naik drastis.
Laba Fintech Lending Naik 90,4% per November 2025, Ini Kata Pengamat
Industri fintech P2P lending mencatat laba Rp 2,38 triliun per November 2025, naik 90,4% YoY. Permintaan tinggi UMKM jadi pendorong utama.
Pelayaran Nasional Ekalya (ELPI) Targetkan Pendapatan hingga Rp 1,3 Triliun pada 2026
Pelayaran Nasional (ELPI) targetkan pendapatan hingga Rp1,3 triliun di 2026 didukung kontrak Rp 2,39 triliun. Simak proyeksi dan strateginya.
Pemerintah Fleksibel Tarik Surplus BI Sebelum Audit dan Risikonya Bagi BI
Pemerintah kini bisa tarik surplus BI tanpa audit tuntas. Simak risiko friksi likuiditas yang mengintai perencanaan bank sentral.
Laba Fintech Lending Naik Signifikan 90,4% per November 2025, Ini Kata AFPI
Laba industri P2P lending naik 90,4% jadi Rp 2,38 triliun per November 2025. Terungkap pemicu utama kenaikan laba fantastis ini.
Biaya Stabilisasi Rupiah Berpotensi Menekan Surplus BI pada Tahun 2025 dan 2026
Surplus Bank Indonesia akhir 2025 berpotensi lebih kecil dari proyeksi awal. Pelemahan rupiah dan penarikan SAL jadi pemicu.
Turun 1,37% Pekan Ini, IHSG Punya Peluang Rebound Terbatas Esok (26/1)
IHSG melemah 1,37% sepekan. Namun, sejumlah saham pilihan diprediksi berpotensi cuan di tengah tekanan. Cek rekomendasi terbaru!
Hadapi Tantangan Global, Begini Strategi ELPI Jaga Kinerja Sepanjang 2025
Meski pendapatan ELPI menyesuaikan, manajemen klaim operasional makin sehat. Penurunan dipicu geopolitik global, ini strategi ELPI jaga laba.

