Nila Tukar Rupiah Masih dalam Tekanan pada Rabu (15/10)
Mata Uang | Rabu, 15 Oktober 2025 | 06:15 WIB

Nila Tukar Rupiah Masih dalam Tekanan pada Rabu (15/10)

Namun pasar masih menaruh harap pada pertemuan Presiden AS Donald Trump dan Presiden China Xi Jinping di Korea Selatan akhir bulan ini. 

Pelemahan Rupiah Tertahan Data Ekonomi Tiongkok
Mata Uang | Selasa, 14 Oktober 2025 | 06:45 WIB

Pelemahan Rupiah Tertahan Data Ekonomi Tiongkok

Rupiah melemah tipis terhadap dolar AS di tengah sentimen risk off oleh kekhawatiran eskalasi perang dagang.

Analis Prediksi Rupiah Belum Bertenaga di Awal Pekan
Mata Uang | Senin, 13 Oktober 2025 | 06:30 WIB

Analis Prediksi Rupiah Belum Bertenaga di Awal Pekan

Rupiah masih berpotensi melanjutkan  pelemahan meski tipis. Koreksi tertahan oleh intervensi yang dilakukan Bank Indonesia (BI).

Intervensi BI Stabilkan Rupiah, Nilai Tukar ke Rp16.534 per Dolar AS
Mata Uang | Jumat, 10 Oktober 2025 | 06:45 WIB

Intervensi BI Stabilkan Rupiah, Nilai Tukar ke Rp16.534 per Dolar AS

Kurs rupiah hari Kamis 9/10 mencapai Rp 16.568. Ini dampak keputusan FOMC dan ekspektasi pidato Jerome Powell.

Kondisi Ekonomi dan Politik Mengubah Arah Valas Utama
Mata Uang | Kamis, 09 Oktober 2025 | 05:29 WIB

Kondisi Ekonomi dan Politik Mengubah Arah Valas Utama

Sejumlah mata uang utama melemah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) di tengah perkembangan situasi ekonomi dan politik.

Rupiah Masih Akan Tertekan Penguatan Dolar AS pada Rabu (8/10)
Mata Uang | Rabu, 08 Oktober 2025 | 06:15 WIB

Rupiah Masih Akan Tertekan Penguatan Dolar AS pada Rabu (8/10)

 Pada Selasa (7/10), rupiah di pasar spot naik 0,13% secara harian ke posisi Rp 16.561 per dolar AS.

Tekanan pada Rupiah  Masih Akan Tinggi pada Selasa (7/10)
Mata Uang | Selasa, 07 Oktober 2025 | 06:50 WIB

Tekanan pada Rupiah Masih Akan Tinggi pada Selasa (7/10)

Nilai tukar rupiah ditutup melemah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) pada akhir perdagangan Senin (6/10)

Gerak Rupiah dalam Sepekan Terangkat Data Ekonomi
Mata Uang | Sabtu, 04 Oktober 2025 | 07:00 WIB

Gerak Rupiah dalam Sepekan Terangkat Data Ekonomi

 Melansir Bloomberg, Jumat (3/10), rupiah menguat 0,21% ke Rp 16.562 per dolar AS. Dalam sepekan, rupiah spot telah menguat 1,05%.

Rupiah Masih Bisa Menguat pada Jumat (3/10)
Mata Uang | Jumat, 03 Oktober 2025 | 06:20 WIB

Rupiah Masih Bisa Menguat pada Jumat (3/10)

Pada Kamis (2/10), rupiah menguat 0,22% jadi Rp 16.598 per dolar AS. Jisdor BI juga menguat 0,41% secara harian ke level Rp 16.612 per dolar AS. 

Rupiah Menanti Dampak Shutdown Pemerintah dan Data Ekonomi AS ke Dolar AS
Mata Uang | Kamis, 02 Oktober 2025 | 06:10 WIB

Rupiah Menanti Dampak Shutdown Pemerintah dan Data Ekonomi AS ke Dolar AS

Berdasarkan Bloomberg, rupiah di pasar spot menguat 0,18% secara harian ke posisi Rp 16.635 per dolar AS pada Rabu (1/10)

Rupiah Masih Akan Dalam Tekanan pada Rabu (1/10)
Mata Uang | Rabu, 01 Oktober 2025 | 06:20 WIB

Rupiah Masih Akan Dalam Tekanan pada Rabu (1/10)

Pada Selasa (30/9), rupiah di pasar spot naik 0,09% secara harian ke posisi Rp 16.665 per dolar Amerika Serikat (AS).

Setelah Intervensi, Kurs Rupiah Berpotensi Menguat Lagi, Selasa (30/9)
Mata Uang | Selasa, 30 September 2025 | 06:39 WIB

Setelah Intervensi, Kurs Rupiah Berpotensi Menguat Lagi, Selasa (30/9)

BI menggunakan seluruh instrumen stabilisasi nilai tukar. Pentingnya konsistensi sinyal kebijakan fiskal dan moneter menjaga stabilitas rupiah.

Faktor Domestik Bikin Rupiah Makin Tercekik
Mata Uang | Senin, 29 September 2025 | 06:45 WIB

Faktor Domestik Bikin Rupiah Makin Tercekik

Modal asing mengalir keluar dari pasar SBN. Ini diiringi kenaikan imbal hasil (yield) obligasi pemerintah dan tekanan pada rupiah.

Rupiah Berpeluang Menguat Meski Tipis pada Senin (29/9)
Mata Uang | Senin, 29 September 2025 | 06:30 WIB

Rupiah Berpeluang Menguat Meski Tipis pada Senin (29/9)

Penguatan indeks dolar AS yang didukung oleh data ekonomi AS yang kuat, mengurangi ekspektasi pasar soal pemotongan suku bunga The Fed. 

Nilai Tukar Rupiah Tertekan Faktor Internal dan Eksternal
Mata Uang | Minggu, 28 September 2025 | 06:30 WIB

Nilai Tukar Rupiah Tertekan Faktor Internal dan Eksternal

Kurs rupiah melemah 0,8% dalam seminggu, ditutup di Rp16.738 per dolar AS pada 26 September 2025. Lihat analisis penyebabnya.

Ini Valas Pilihan Investor di Tengah Pelemahan Nilai Tukar Rupiah
Mata Uang | Minggu, 28 September 2025 | 06:00 WIB

Ini Valas Pilihan Investor di Tengah Pelemahan Nilai Tukar Rupiah

Investor bisa memanfaatkan momentum dengan mengoleksi valuta asing (valas) yang diuntungkan akibat pelemahan rupiah saat ini

Tekanan pada Rupiah Terpicu Arus Keluar Dana Asing
Mata Uang | Jumat, 26 September 2025 | 06:20 WIB

Tekanan pada Rupiah Terpicu Arus Keluar Dana Asing

Mengutip Bloomberg, rupiah spot melemah 0,39% ke posisi Rp 16.749 per dolar Amerika Serikat (AS) dibanding sehari sebelumnya

Nilai Tukar Rupiah Masih Lanjut Melemah
Mata Uang | Kamis, 25 September 2025 | 04:00 WIB

Nilai Tukar Rupiah Masih Lanjut Melemah

Rupiah masih tertekan  kekhawatiran seputar defisit fiskal pemerintah, revisi UU P2SK, serta meningkatnya prospek pemangkasan bunga  BI.

Nilai Tukar Rupiah Pada Rabu (23/9) Menanti Data Ekonomi
Mata Uang | Rabu, 24 September 2025 | 06:45 WIB

Nilai Tukar Rupiah Pada Rabu (23/9) Menanti Data Ekonomi

Kurs rupiah melemah pada 23/9. Analisis dampak kebijakan Menkeu baru & antisipasi data PCE AS yang pengaruhi pergerakan rupiah ke depan

Rupiah Anjlok ke Rp 16.611 per Dolar AS, Cek Prediksi Kurs Hari Ini (23/9)
Mata Uang | Selasa, 23 September 2025 | 06:40 WIB

Rupiah Anjlok ke Rp 16.611 per Dolar AS, Cek Prediksi Kurs Hari Ini (23/9)

Rupiah melemah 0,06% pada Senin (22/9) ke Rp 16.611. Cari tahu penyebabnya  serta prediksi kurs rupiah terbaru di sini!

Valas Pilihan Ketika Dolar AS Lesu dan Bunga Rendah
Mata Uang | Selasa, 23 September 2025 | 06:00 WIB

Valas Pilihan Ketika Dolar AS Lesu dan Bunga Rendah

Investor bisa mempertimbangkan diversifikasi eksposur pada beberapa pasangan mata uang seiring volatilitas yang masih tinggi jelang akhir tahun

Prediksi Rupiah Senin (22/9) Akan Melemah Lagi, BI Siap Intervensi?
Mata Uang | Senin, 22 September 2025 | 06:20 WIB

Prediksi Rupiah Senin (22/9) Akan Melemah Lagi, BI Siap Intervensi?

Rupiah melemah tajam pada Jumat (19/9). Simak prediksi nilai tukar dolar AS vs rupiah terbaru pada Senin (22/9)

Suku Bunga The Fed Turun, Pelemahan Indeks Dolar AS Masih Bisa Berlanjut
Mata Uang | Kamis, 18 September 2025 | 06:55 WIB

Suku Bunga The Fed Turun, Pelemahan Indeks Dolar AS Masih Bisa Berlanjut

Penurunan suku bunga Federal Reserve biasanya turut menyebabkan dolar AS melemah dalam jangka pendek

Rupiah Masih Berada di Jalur Penguatan
Mata Uang | Kamis, 18 September 2025 | 06:29 WIB

Rupiah Masih Berada di Jalur Penguatan

Rupiah akan tetap berada di jalur penguatan, terutama setelah Bank Indonesia (BI) memangkas suku bunga acuan atau BI rate menjadi 4,75%.

Nilai Tukar Rupiah pada Rabu (17/9) Menanti Pengumuman Bunga Acuan
Mata Uang | Rabu, 17 September 2025 | 06:20 WIB

Nilai Tukar Rupiah pada Rabu (17/9) Menanti Pengumuman Bunga Acuan

Rapat dewan gubernur BI pada 17/9 diprediksi memengaruhi kurs rupiah. Ketahui apa yang terjadi dan perkiraan nilai tukar hari ini.

Terpopuler