Ada BMRI dan BREN, Intip Saham Net Buy Terbesar Asing di Akhir Pekan Ini
IHSG ditutup melemah 0,56% ke 8.521,88 pada Jumat (28/11/2025) meskipun secara mingguan masih mencatat kenaikan 1,12%.
InJourney Airports Dorong Digitalisasi Keuangan UMKM Lewat Program Berdaya UMK
Program ini tidak saja bertujuan meningkatkan kapasitas mitra binaan untuk sekadar disiplin dalam mengelola pencatatan keuangan saja.
Siagakan Awak Mobil Tangki, Elnusa Upayakan Pasokan BBM di Kawasan Banjir Sumatera
Perseroan menerjunkan Awak Mobil Tangki (AMT) untuk menjaga aliran energi bagi masyarakat, layanan darurat, dan aktivitas ekonomi di bencana.
Keamanan GenAI, Antara Tantangan Data Sensitif dan Integrasi Sistem
Entitas perlu memahami, data mereka disimpan, bagaimana diakses, dan risiko- risiko apa saja yang ada,
Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (29/11), Siaga Hujan Sangat Lebat di Provinsi Ini
BMKG mengeluarkan peringatan dini cuaca besok Sabtu 29 November 2025 dan Minggu 30 November 2025 status Siaga hujan sangat lebat di provinsi ini.
Grup Adani akan Menggalang Dana US$ 10,06 miliar untuk Belanja Modal
Pendanaan tersebut akan mendukung rencana belanja modal sebesar sekitar 1,5 triliun rupee pada tahun keuangan mendatang.
Persaingan Cloud Global Bergeser, Pemain Asal Asia Siap Mendominasi
Infrastruktur, model, engineering, sampai aplikasi harus bergerak dalam satu ekosistem agar industri bisa memanfaatkannya secara maksimal.
TOYO-INTL Bidik Pasar Afrika Barat Lewat Pameran WAM 2025
Pesatnya pembangunan infrastruktur di Afrika Barat terus mendorong kebutuhan terhadap teknologi industri berstandar global.
Korban Tewas Akibat Kebakaran Menara di Hong Kong Bertambah Menjadi 128 Orang
8 orang ditangkap terkait kebakaran Wang Fuk Court Hong Kong yang menewaskan 128 jiwa. ICAC selidiki dugaan korupsi renovasi
Wall Street Dibuka Menguat, Perdagangan Berjangka Kembali Dibuka Setelah Ada Gangguan
Indeks Utama Wall Street dibuka menguat pada awal perdagangan Jumat (28/11/2025) setelah libur Thanksgiving.
Danantara Ungkap Langkah Cepat Tanggapi Bencana di Sumatera
Danantara & BUMN berkoordinasi cepat tangani bencana hidrometeorologi di Sumatera. Bantuan logistik, evakuasi & pemulihan akses disalurkan.
Industri Keramik Kian Menguat, Pameran KERAMIKA Indonesia Siap Digelar Tahun Depan
Ndustri keramik Tanah Air tengah memasuki fase pertumbuhan baru dengan ambisi memperkuat peran Indonesia dalam peta produsen keramik global.
Laba Bersih Gazprom Melonjak Jadi 134,2 Miliar Rubel pada Kuartal III-2025
Gazprom raih laba bersih US$1,72 miliar di Q3 2025, berbalik dari rugi. Keringanan pajak pemerintah Rusia jadi pendorong utama di tengah tantangan
Kementerian ESDM Percepat Pemulihan Listrik dan BBM Pasca Banjir Aceh-Sumut-Sumbar
Kementerian ESDM bergerak cepat pulihkan pasokan listrik dan BBM di Aceh, Sumut, Sumbar pasca-banjir longsor.
Wali Kota Sibolga Ditemukan Selamat Setelah Tiga Hari Hilang Kontak
Wali Kota Sibolga, Akhmad Syukri Nazri Penarik, ditemukan selamat pada Jumat (28 November 2025) setelah hilang kontak selama tiga hari.
CME Group Pulih, Pasar Futures dan Options Kembali Beroperasi
CME Group, bursa derivatif terbesar, kembali membuka pasar futures & options Globex setelah gangguan teknis pendinginan pusat data.
Bakrie & Brothers (BNBR) Akuisisi Penuh Tol Cimanggis-Cibitung
PT Bakrie & Brothers (BNBR) akuisisi penuh PT Cimanggis Cibitung Tollways senilai Rp 3,56 triliun. Ini perkuat BNBR di infrastruktur nasional.
Kesulitan Navigasi atau Barang Hilang Saat Berlibur, Hey Bali Hadirkan Layanan Ini
Membantu wisatawan dalam menjalani liburan agar nyaman, Hey Bali menghadirkan layanan pendampingan wisatawan.
13 Menu Diet Turunkan Berat Badan yang Mengenyangkan dan Rendah Kalori
Apa saja menu diet turunkan berat badan yang mengenyangkan dan rendah kalori, ya? Intip di sini, yuk.
Ada Kendala Baterai, BYD Kembali Tarik 88.981 Mobil Hibrid di China
Penarikan kali ini terjadi pada model Qin PLUS DM-i yang diproduksi antara Januari 2021 dan September 2023.
10 Rekomendasi Jus Buah yang Aman Dikonsumsi Penderita Asam Lambung
Intip rekomendasi jus buah yang aman dikonsumsi penderita asam lambung berikut ini, yuk. Mau coba?
Kontrak Berjangka Wall Street Pulih Setelah Gangguan Sistem CME Berjam-Jam
Indeks Wall Street diprediksi menguat setelah CME Group pulih dari gangguan teknis. Pelajari dampaknya pada pasar derivatif global.
Harga Emas Bersiap Catat Kenaikan Bulanan di Tengah Optimisme Pemangkasan Suku Bunga
Harga emas naik pada Jumat (28/11/2025) ke level tertinggi dalam dua minggu dan berada di jalur untuk kenaikan bulanan keempat berturut-turut.
Larangan ODOL via SE Dinilai Salah Alamat
Surat edaran kepala daerah dinilai kian sering digunakan untuk mengatur masyarakat dan pelaku usaha, padahal SE tak punya kekuatan mengikat
10 Daftar Makanan yang Bisa Memicu Asam Lambung Naik
Yuk, intip daftar makanan yang bisa memicu asam lambung naik berikut ini. Batasi konsumsinya, ya.

