ABMM Tak Lagi Konsolidasikan Pendapatan dari Tambang Batubara di Aceh

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT ABM Investama Tbk (ABMM) kini tidak lagi mengonsolidasikan pendapatannya dari bisnis tambang yang berlokasi di Aceh. Alhasil, penjualan batubara ke India dan Singapura yang nominalnya lumayan itu tidak lagi dibukukan pada 2024.
Melansir laporan keuangan ABMM per 31 Desember 2024, penjualan ke Singapura senilai US$ 193,40 juta dan India US$ 116,93 juta pada 2023. Dengan tidak adanya lagi penjualan ke dua negara ini, total penjualan ABMM turun 19,57% year on year (YoY) menjadi US$ 1,2 miliar dari sebelumnya US$ 1,49 miliar di 2023.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan