Amunisi Kesehatan Mini Melawan Pandemi di 2021
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah dan Dewan Perwakilan Rakyat, Selasa 29 September 2020 kemarin, resmi mengesahkan Undang-Undang Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2021.
Profil anggaran tahun depan masih menyisakan pekerjaan rumah besar, menumbuhkan ekonomi sebesar 5% di 2021, meski pandemi belum ada kepastian akan berakhir.
