KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan konstruksi pelat merah, PT PP (Persero) Tbk (PTPP, anggota indeks Kompas100) mengawali tahun ini dengan perolehan banyak proyek besar. Dengan pencapaian itu, perusahaan yang dulunya bernama NV Pembangunan Perumahan ini optimistis mencapai target kontrak baru tahun ini sebesar Rp 40,5 triliun.
Sepanjang tahun 2019, emiten tersebut mengantongi kontrak baru sebesar Rp 33,5 triliun. Itu antara lain dari proyek gedung sebesar Rp 5,9 triliun, proyek jalan dan jembatan sebesar Rp 4,5 triliun, proyek bendungan dan irigasi senilai Rp 2,3 triliun, EPC sebesar Rp 12,1 triliun dan kontrak yang diperoleh anak perusahaan sebesar Rp 8,7 triliun.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.