Berita Bisnis

Badan Pengelola Dana Haji Kuasai Bank Muamalat

Rabu, 17 November 2021 | 08:40 WIB
Badan Pengelola Dana Haji Kuasai Bank Muamalat

ILUSTRASI. Customer service melayani nasabah di kantor cabang Bank Muamalat di Tangerang Selatan, Jumat (19/8/2021).. (KONTAN/Carolus Agus Waluyo)

Reporter: Ahmad Febrian, Maizal Walfajri | Editor: Rizki Caturini

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Usai melewati jalan berliku, akhirnya Bank Muamalat menemukan titik  terang. Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) resmi menjadi investor baru serta pengendali baru  bank syariah pertama di Indonesia itu.  

Sebelumnya,  BPKH memiliki sekitar 1,03% saham Bank Muamalat. Kini, BPKH  memiliki 78,45% saham Bank Muamalat setelah mendapatkan tambahan saham baru. 

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru