Berita Bisnis

Bank Syariah Tancap Gas di Awal Tahun, Genjot Transaksi dan Menjalin Kerjasama

Kamis, 13 Januari 2022 | 08:35 WIB
Bank Syariah Tancap Gas di Awal Tahun, Genjot Transaksi dan Menjalin Kerjasama

Reporter: Maizal Walfajri | Editor: Ahmad Febrian

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Awal tahun, bank syariah langsung tancap gas. Mereka langsung mengincar transaksi dari berbagai layanan. 
Sebut saja, Bank Syariah Indonesia (BSI), menjadi mitra Kementerian Keuangan dengan menghadirkan tiga layanan transaksi sekaligus di lingkungan lembaga negara. Mulai dari bank penyalur gaji, bank persepsi dan bank pengelola rekening khusus Surat Berharga Syariah Negara (SBSN).

Saat ini, BSI telah dipercaya menjadi bank penyalur gaji (payroll) bagi lebih dari dari 160.000 aparatur sipil negara (ASN) dan prajurit TNI serta personel Polri di seluruh Indonesia. Besaran anggaran gaji ASN, TNI dan Polri yang disalurkan BSI per bulan mencapai lebih dari Rp 600 miliar.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru