Beda Cara Pebisnis Merespons Warganet untuk Mengulas Produk

KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Surat keberatan yang dilayangkan Eiger Adventure pada sejumlah konsumennya ternyata diikuti oleh beberapa pemain lain. Bedanya, kalau Eiger mengajukan keberatan, mereka justru memberi kesempatan warganet untuk mengulas produknya dengan alat apa pun yang dimiliki.
Salah satunya adalah Arei Outdoorgear. Melalui akun instagramnya, Jumat (28/1) lalu, Arei merilis surat keringanan yang isinya memperbolehkan seluruh masyarakat mengulas produknya dengan kamera apa pun dan di lokasi mana saja. Mengusung hashtag #AreiGakPilihPilih #AreiMilikSemua, unggahan surat tersebut menuai puluhan ribu komentar.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan