KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Kendati ekonomi global masih diliputi ketidakpastian, Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo optimistis pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun ini bisa berada di kisaran 4,5% hingga 5,3%. Namun syaratnya, konsumsi masyarakat dan pertumbuhan ekspor tahun ini tetap dalam tren menguat.
Menurut Perry, jika dua syarat itu terpenuhi maka pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun ini masih berpeluang menyentuh angka 5%. "Dengan keyakinan kita, mari kita optimistis. BI memperkirakan, pada tahun 2023 ini pertumbuhan 4,5% sampai 5,3%, kemungkinan sekitar 4,9%. Bisa saja terjadi, bila konsumsi cepat bisa mengarah ke level 5%," kata Perry, Senin (30/1).
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.