Blue Bird (BIRD) Injak Gas Pertumbuhan Kinerja
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten transportasi PT Blue Bird Tbk (BIRD) masih optimistis melenggang dalam mencapai target bisnis tahun 2024 yang sudah dipersiapkan jauh-jauh hari.
Adrianto Djokosoetono, Direktur Utama Blue Bird mengatakan, perusahaannya berada dalam koridor pertumbuhan kinerja dua digit sampai menutup tahun ini.
