Berita Market

Bukan dari Penjualan Semen, Laba Bersih SMCB Melonjak Berkat Efisiensi

Sabtu, 20 Februari 2021 | 07:30 WIB
Bukan dari Penjualan Semen, Laba Bersih SMCB Melonjak Berkat Efisiensi

ILUSTRASI. Foto produk semen Dynamix yang diproduksi PT Solusi Bangun Indonesia Tbk (SMCB). DOK/SMCB

Reporter: Akhmad Suryahadi | Editor: Tedy Gumilar

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Solusi Bangun Indonesia Tbk (SMCB) sukses menorehkan kinerja keuangan yang cemerlang. Sepanjang tahun lalu produsen semen itu sukses mengantongi laba bersih sebesar Rp 650,98 miliar.

Perolehan laba bersih tersebut melonjak 30,44% dari laba bersih periode 2019, yang hanya Rp 499,05 miliar. Laba bersih per saham pun tercatat naik dari Rp 65 menjadi Rp 85.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru