Bunga Mengambang Jadi Andalan Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tren suku bunga acuan yang masih tinggi bakal menguntungkan PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BBNI). Bank BUMN ini mempunyai porsi pinjaman dengan bunga mengambang tertinggi di antara empat perbankan besar yang ada.
Dalam riset tanggal 4 Desember 2023, Analis BRI Danareksa Sekuritas Victor Stefano dan Naura Reyhan Muchlis mencatat, per September 2023, porsi pinjaman BBNI dengan bunga mengambang mencapai 82% dari total pinjaman. Angka ini lebih tinggi dari PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (BMRI) yang sebesar 71% yang berada di peringkat dua.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.