ILUSTRASI. Chairman Fed Jerome Powel akan hadir di sidang dengar kongres pada Hari Selasa (11/1) waktu Amerika Serikat (AS). REUTERS/Yuri Gripas/File Photo
Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina
KONTAN.CO.ID - Dalam sidang dengar kongres pada Hari Selasa (11/1) waktu Amerika Serikat (AS) nanti, Chairman Federal Reserve Jerome Powell akan berjanji memerangi inflasi. Harga-harga di AS yang belakangan naik cepat, kemungkinan akan memicu banyak pertanyaan dan kritik dari para anggota Parlemen AS.
Powell muncul di hadapan Senate Banking Committee pada pukul 10 pagi ET untuk dipertimbangkan lagi sebagai Chairman The Fed dalam masa jabatan empat tahun kedua. Gubernur Fed Lael Brainard, juga akan ditanyai oleh panel yang sama pada Hari Kamis untuk promosi jabatan Vice Chairman Fed dengan masa jabatan empat tahun.
Hanya Rp 5.000 untuk membaca artikel ini.
BELI SEKARANG