DMO Batubara Tahun Depan Naik Jadi 155 Juta Ton
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mematok target kuota volume domestic market obligation (DMO) batubara sebesar 155 juta ton tahun depan.
Jumlah tersebut meningkat ketimbang rencana DMO tahun ini yang sebesar 128 juta ton.
