Dukung UMKM, KreditPro Menggaet Pembiayaan Rantai Pasok dari DBS
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. DBS Bank Ltd dan Bank DBS Indonesia bekerja sama dengan KreditPro menyediakan pembiayaan untuk rantai pasok (supply chain financing). DBS berperan sebagai pemberi pinjaman institusi (institutional lender), Dana pinjaman disalurkan ke usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) yang tergabung di KreditPro.
"Kami memastikan agar para nasabah dapat fokus menumbuhkembangkan bisnis dengan kapabilitas digital kami yang menyeluruh," kata Direktur Institutional Banking Group DBS Indonesia, Kunardy Lie dalam keterangannya, Rabu (15/2).
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.