Berita Market

Efek Pandemi Corona, Rencana JSMR dan Korporasi Lain Menawarkan KIK EBA Ditunda

Senin, 21 September 2020 | 07:11 WIB
Efek Pandemi Corona, Rencana JSMR dan Korporasi Lain Menawarkan KIK EBA Ditunda

ILUSTRASI. Sejumlah pekerja menyelesaikan proyek konstruksi jalan Tol Cimanggis-Cibitung seksi II di kawasan MM 2100, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Jumat (4/9/2020). ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah

Reporter: Danielisa Putriadita | Editor: Tedy Gumilar

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tidak dipungkiri pandemi Covid-19 membuat risiko instrumen investasi meningkat, termasuk risiko kontrak investasi kolektif efek beragun aset (KIK EBA). Sejumlah perusahaan serta manajer investasi masih berpikir ulang untuk menerbitkan instrumen investasi ini.

Head of Investment Research Infovesta Utama Wawan Hendrayana menyebut pandemi mempengaruhi keputusan perusahaan menawarkan KIK EBA. PT Jasa Marga Tbk (JSMR) misalnya, menunda rencana penerbitan KIK EBA syariah dengan aset dasar pendapatan tiket dari Jalan Tol Lingkar Luar Jakarta (Jakarta outer ring road/JORR) Cilincing-Cikunir.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru