KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Pontianak tak hanya populer dengan jeruknya. Ibukota Kalimantan Barat ini juga terkenal sebagai surga kuliner lantaran memiliki beragam makanan khas dari tempoyak, sotong pangkong, hingga kwetiau. Meski daerah lain juga memiliki kwetiau khas, jelas kwetiau pontianak punya rasa yang beda.
Nah, jika Anda penasaran dengan rasa kwetiau pontianak, ada satu kedai di daerah Bumi Serpong Damai (BSD) City yang menawarkan makanan ini dengan rasa yang oke punya. Namanya: Kwetiau Sapi dan Seafood Gajah Mada 77 yang bercokol di Ruko Tol Boulevard Blok D.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan