Gagasan Besar Kedua Capres Tidak Terlihat dalam Debat Seri Kedua

Senin, 18 Februari 2019 | 05:45 WIB
Gagasan Besar Kedua Capres Tidak Terlihat dalam Debat Seri Kedua
[]
Reporter: Sinar Putri S.Utami, Tane Hadiyantono | Editor: Thomas Hadiwinata

KONTAN.CO.ID -  JAKARTA. Debat calon presiden putaran kedua dinilai pengamat tidak memuaskan. Debat di bidang energi, pangan, infrastruktur dan sumber daya dalam (SDA) yang hanya diikuti calon presiden (capres) ini kembali gagal memunculkan gagasan besar. Visi misi juga dinilai kontraproduktif.

Dalam pembukaan debat, Capres nomor urut 01, Joko Widodo (Jokowi) menjelaskan, tema besar visi dari dirinya adalah Indonesia Maju melalui pengurangan energi fosil dengan mendorong biofuel dari 20% ke 100%. Di bidang pangan, Jokowi menjanjikan stabilitas pangan.

Capres nomor urut 02, Prabowo Subianto menjanjikan kemandirian ekonomi melalui swasembada pangan hingga energi. Tarif listrik akan diturunkan, hingga peningkatan penyaluran subsidi pupuk.

Ekonom CORE Indonesia Piter Abdullah Redjalam menganalisa, kedua paslon gagal menempatkan isu pada kerangka besar permasalahan dan solusi yang ditawarkan. "Capres nomor 02 mengulang retorika yang selama ini sudah ia gaungkan tanpa menyadari bahwa visi-misinya juga kontraproduktif," ujar Piter.

Ia mencontohkan soal harga pangan murah. Ini bertentangan dengan kesejahteraan petani dan peningkatan produksi. "Sedang capres no 01 terjebak dengan permainan capres no 02, tidak bisa memberikan solusi mengatasi masalah besar perekonomian nasional," terang Piter.

 

 

Bagikan

Berita Terbaru

Panca Budi Idaman (PBID) Fokus Mempertahankan Pangsa Pasar
| Sabtu, 08 November 2025 | 05:20 WIB

Panca Budi Idaman (PBID) Fokus Mempertahankan Pangsa Pasar

Saat ini perseroan memang tengah fokus mempertahankan market share atau pangsa pasar melalui penyesuaian harga.

Plaza Indonesia Realty (PLIN) Memacu Kinerja di Sisa Tahun
| Sabtu, 08 November 2025 | 04:20 WIB

Plaza Indonesia Realty (PLIN) Memacu Kinerja di Sisa Tahun

PLIN memproyeksikan kinerja di tahun ini akan stabil dibandingkan dengan hasil di tahun lalu dan bisnis mal menjadi salah satu pilar utamanya.

Bitcoin Terus Tertekan Hingga di Bawah US$ 120.000/btc, Saatnya Akumulasi Bertahap?
| Jumat, 07 November 2025 | 15:04 WIB

Bitcoin Terus Tertekan Hingga di Bawah US$ 120.000/btc, Saatnya Akumulasi Bertahap?

Di saat bitcoin melemah, beberapa altcoin menunjukkan performa yang apik, meski trader harus tetap melakukan manajemen risiko.

Kabar Superbank IPO Rp 5,35 Triliun, Begini Kinerja Keuangannya yang Melesat Tinggi
| Jumat, 07 November 2025 | 13:21 WIB

Kabar Superbank IPO Rp 5,35 Triliun, Begini Kinerja Keuangannya yang Melesat Tinggi

Kinerja Superbank melesat jelang IPO 2025, profitabilitas dan rasio-rasio keuangan membaik, NPL juga makin oke.

Laba Bersih ANJT Melonjak di Tangan Pengendali Baru
| Jumat, 07 November 2025 | 08:42 WIB

Laba Bersih ANJT Melonjak di Tangan Pengendali Baru

Di bawah pengendali baru, yakni First Resources Limited, ANJT mengantongi laba bersih sebesar US$ 24,28 juta, naik 1.520,39% yoy

Laba Grup Astra Turun, Prospek ASII Masih Ditopang Otomotif dan Diversifikasi Bisnis
| Jumat, 07 November 2025 | 08:23 WIB

Laba Grup Astra Turun, Prospek ASII Masih Ditopang Otomotif dan Diversifikasi Bisnis

Divisi alat berat PT Astra International Tbk (ASII) melemah, namun otomotif dan jasa keuangan masih resilient.

Laba Anjlok 47%, Begini Prospek Bisnis Nikel dan Batubara PT Harum Energy Tbk (HRUM)
| Jumat, 07 November 2025 | 08:08 WIB

Laba Anjlok 47%, Begini Prospek Bisnis Nikel dan Batubara PT Harum Energy Tbk (HRUM)

Diversifikasi menjadi kunci bagi PT Harum Energy Tbk (HRUM) mengelola risiko di tengah volatilitas harga komoditas.

Bisnis Elevator Terangkat Segmen Rumah Pribadi
| Jumat, 07 November 2025 | 07:05 WIB

Bisnis Elevator Terangkat Segmen Rumah Pribadi

Sektor bisnis yang paling banyak menyerap produk elevator Shanghai Mitsubishi datang dari rumah pribadi dan bisnis rumah toko (ruko) 

Suku Bunga Kredit Masih Tinggi, Laba Emiten Otomotif dan Komponen Mini
| Jumat, 07 November 2025 | 06:51 WIB

Suku Bunga Kredit Masih Tinggi, Laba Emiten Otomotif dan Komponen Mini

Pendapatan dan laba emiten otomotif dan komponen masih lemah di sepanjang Sembilan bulan tahun 2025. ​

Saham UVCR Terbang 92,54% Tanpa Aba-Aba, Manajemen Beberkan Rencana Bisnis ke Depan
| Jumat, 07 November 2025 | 06:48 WIB

Saham UVCR Terbang 92,54% Tanpa Aba-Aba, Manajemen Beberkan Rencana Bisnis ke Depan

Per September 2025 utang bank jangka pendek PT Trimegah Karya Pratama Tbk (UVCR) melonjak hingga 58%.

INDEKS BERITA