Berita Saham

Gembok Seri B Akan Dibuka, Saham GOTO Terus Tertekan

Rabu, 06 Maret 2024 | 08:39 WIB
Gembok Seri B Akan Dibuka, Saham GOTO Terus Tertekan

ILUSTRASI. Salah satu pemicu penurunan saham GOTO adalah periode lock-up saham seri B hampir berakhir

Reporter: Yuliana Hema | Editor: Narita Indrastiti

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga saham PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) masih tertekan. Selasa (5/2), saham GOTO kembali longsor ke Rp 63 per saham, turun 1,56% dibanding hari sebelumnya. Dalam sepekan terakhir, harga GOTO sudah melorot 21,25%.

Terjungkalnya harga saham GOTO disebabkan oleh periode penguncian (lock-up) saham seri B GOTO yang hampir berakhir pada akhir Maret 2024 mendatang. Dikutip dari prospektus initial public offering (IPO) GOTO, sesuai ketentuan Otoritas Jasa Keuangan (OJK), setiap pemegang saham seri B dilarang mengalihkan sebagian atau seluruh kepemilikan atas saham seri B yang dimilikinya selama dua tahun sejak tanggal efektif.

Baca Juga: Diam-Diam Harga Saham PSAB Meroket, Begini Kabar Terbaru dari Dirut J Resources Asia

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru