ILUSTRASI. FWD telah menambah saham BRI Life sebanyak 255.549 saham. (KONTAN/Carolus Agus Waluyo)
Reporter: Herry Prasetyo | Editor: A.Herry Prasetyo
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan asuransi asal Hong Kong FWD Management Holdings Limited menambah kepemilikan saham di PT Asuransi BRI Life, anak usaha PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) alias Bank BRI.
Alhasil, porsi kepemilikan saham Bank BRI di BRI Life menyusut menyusul penambahan saham oleh FWD.
Hanya Rp 5.000 untuk membaca artikel ini.
BELI SEKARANG